pdp-image

Retail

Alfamart Gajah Mada Medan

saham

Medan

Rp 40.000.000 dari Target Nilai Pendanaan Rp 40.000.000
saham terpenuhi
6 Investor Selesai
business-logo
PT Ceria Makmur Angkasa Raya kode efek: RCAR
illu-vibi-telegram

Gabung Channel Telegram Bizhare untuk mendapatkan info terkini

Investasi Saham Bisnis Alfamart Gajah Mada Meda

Berinvestasi melalui efek Saham pada bisnis Alfamart Gajah Mada Medan merupakan salah satu cara untuk mendapatkan potensi keuntungan dividen yang menggiurkan. Alfamart merupakan waralaba ritel yang terbesar di Indonesia. Sudah 30 tahun lebih Alfamart menemani masyarakat Indonesia dengan gerai yang sudah tersebar di seluruh Indonesia. Kemudahan dalam menemukan gerai Alfamart dimanapun dan kapanpun bisa, karena ada beberapa gerai Alfamart yang buka 24 jam penuh.

Banyak fasilitas yang diperoleh dengan berbelanja di Alfamart. Selain tempat yang nyaman, Anda bisa cek harga produk sebelum Anda memutuskan untuk membeli produk tersebut dan juga banyak promo yang ditawarkan oleh Alfamart. Gerai Alfamart juga menyediakan berbagai macam produk, mulai dari kebutuhan keluarga, kebutuhan pribadi, makanan, minuman, top up Gopay, top up E-Money, pulsa, bayar tagihan E-Commerce, dll.

Alfamart berupaya penuh untuk menjadi mitra belanja pelanggan dengan jaringan minimarket yang tersebar ke seluruh pelosok agar lebih mudah dijangkau oleh masyarakat seluruh Indonesia. Alfamart juga menyediakan kartu member bagi pelanggan setia Alfamart. Ketika pelanggan belanja menggunakan kartu member, maka pelanggan akan mendapatkan poin dari Alfamart, juga mendapatkan promo spesial dari Alfamart.

Lokasi Alfamart yang akan dibuka melalui Bizhare ini berada di Raya Bunut Riau. Alfamart Raya Bunut Riau ini berada di jalan utama yang terdapat padatnya pemukiman penduduk baik penduduk asli maupun pendatang dan selain itu juga lokasi ini banyak dipenuhi oleh pabrik-pabrik yang bisa menjadi potensi besar untuk Alfamart ini. Alfamart ini yang sudah beroperasi sejak 30 April 2021 dan akan melakukan takeover yang sahamnya akan dilepas untuk investor Bizhare sebesar 65%. Gerai Alfamart Riau ini dalam kondisi normal beroperasi 24 jam dan menariknya lagi sistem kerjasamanya yaitu dengan bagi hasil dengan Landlord (pemilik ruko), sehingga nantinya tidak perlu membayar perpanjangan sewa lagi.